Mobile Legends Code Exchange, Ternyata Ini Sebenarnya

Mobile Legends Code Exchange – Membahas tentang game Mobile Legends Bang Bang memang sangat menarik untuk dibahas apalagi bila informasinya berkaitan dengan hadiah item gratis, dan kali ini saya mempunyai informasi tentang mobile legends code exchange yang mana banyak gamer yang merasa bingung tentang arti dari kata tersebut.

Game mobile legends sendiri merupakan game Multiplayer Online Battle Arena (MOBA) yang paling banyak dimainkan sekarang ini, bahkan bisa dibilang game yang akrab disebut  ML ini merupakan game moba mobile pelopor di Indonesia, sebab meskipun banyak game moba lainnya namun game ml tetap disukai banyak kalangan.

Bahkan game ini sering kali mengadakan event yang menarik, tak jarang juga mereka memberikan sebuah kode redeem mobile legends untuk para pemainnya, sehingga para player game ml ini merasa puas dan betah bermain game ini apalagi item yang ada di game ml ini memang sangat banyak dan super keren.

Game mobile legends sendiri memiliki banyak hero yang super keren yang bisa kalian mainkan, apalagi setiap hero memiliki skin lebih dari satu yang keren-keren sehingga para pemain rela merogoh kocek untuk melakukan top up diamond ml dan membeli skin tersebut, namun apa jadinya bila ada kode exchange yang bisa kalian dapatkan untuk kalian tukar dengan hadiah di game mobile legends ini. Baca Juga: Cara Mendapatkan Skin Leona Mobile Legends KOF Series 3 Gratis 2020

Apa Itu Mobile Legends Code Exchange?

Seperti yang kami katakan diatas tadi bahwa tidak sedikit para player yang ingin mengetahui arti dari mobile legends code exchange ini oleh karena itu kali ini saya ingin memberikan jawabannya untuk kalian.

Mobile legends code exchane sendiri ialah sebuah situs penukaran kode redeem mobile legends resmi yang di rilis oleh pihak moontoon dengan link mobilelegends.com/codexchange,jadi bila kalian memiliki kode redeem mobile legends maka bisa menukarkannya di situs tersebut.

Namun seperti yang kita tahu untuk mendapatkan kode redeem ml 25 atau 26 agustus 2020 yang masih aktif agak sedikit sulit, dan walaupun ada kemungkinan besar sudah tidak aktif lagi, tetapi kalian tidak perlu hawatir karen saya punya satu kode redeem yang bisa kalian gunakan untuk mendapatkan hadiah.

Tetapi saya tidak bisa menebak hadiah yang akan kalian dapatkan dari kode redeem ml 2020 tersebut, karena biasanya hadiah yang akan didapatkan diacak secara random pada setiap players, namun apa salahnya jika kalian menukarkannya dan mendapatkan hadiah item yang biasa saja dari pada anda harus membelinya dengan battle point atau diamond mending kalian dapatkan secara gratis dari kode ini.

Kode Redeem ML 26 Agustus 2020

Sebaiknya kalian langsung menggunakan kode redeem ini sesegera mungkin karena bisa jadi kodenya sudah duluan digunakan oleh pengunjung kami yang lainnya, jadi jangan sampai kalian keduluan ya sob, lalu untuk kodenya bisa kalian lihat dibawah ini. Baca Juga: Kode Redeem ML Hari Ini Bulan Agustus 2020 Server Indonesia

  • qjz26uvavt2i22467
  • b1nxc6uvcuxx22567
  • jakoqubvcjh54hap0
  • mzikoplas291kl109

Cara Menukarkan Kode Redeem Mobile Legends Agustus 2020

Untuk menukarkan kodenya lumayan membingungkan jika kamu baru pertama kali menukarkan redeem code mobile legends ini, namun yang pasti kalian perlu mengunjungi situs penukaran kodenya yaitu di mobile legends code exchange ini, dan untuk tutorialnya sudah saya siapkan dibawah ini.

Mobile Legends Code Exchange

  1. Langkah pertama silahkan buka browser lalu ketik kata kunci mobile legends code exchange pada Google, atau bisa langsung akses linknya yaitu https://m.mobilelegends.com/codexchange
  2. Lalu pada halaman utama situs silahkan kalian masukan kode redeem di kolom Redemption Code
  3. Untuk Kolom Game ID kalian masukan nomor ID akun ML kalian sendiri
  4. Setelah itu kalian klik Send, lalu buka game mobile legends dan periksa menu pesan maka akan ada kode verifikasi yang akan kamu terima,
  5. Berikutnya masukan kode verifikasi tersebut pada kolom Verification Code 
  6. Bila sudah kalian klik Redeem maka dalam 30 menit hadiah akan terkirim ke menu pesan di akun mobile legends anda.

Baca Juga:

Bagaimana apakah sekarang kalian sudah mengetahui tentang mobile legends code exchange ini bukan?, lalu pastinya kini kamu sudah bisa menukarkan kode redeemnya. Dan hanya itu saja yang bisa saya sampaikan pada kali ini semoga informasi ini bermanfaat bagi pembaca situs saya ini.