Apakah Among US Boros Kuota Internet Dan Ini Faktanya

Apakah Among US Boros Kuota – Kepopuleran game among us memang tidak perlu diragukan lagi karena hampir semua nitizen tahu dengan game satu ini, apalagi game Among Us ini ini telah viral di aplikasi sosial media seperti Facebook maupun YouTube yang mana banyak konten kreator yang yang mereview game ini bahkan memainkan game ini dan memberitahukan keseruan di dalamnya.

Dan semenjak itu banyak warganet yang penasaran ingin memainkan game Among Us dan mencari tahu keseruan yang ada di dalamnya, namun tahukah kamu mau game Among Us ini merupakan game yang bisa dimainkan secara online, dengan begitu untuk bermain game ini kalian memerlukan kuota internetmeskipun ada trik untuk bisa bermain bersama teman secara offline namun caranya cukup ribet.

Sehingga tidak sedikit pengguna Among as yang rela mengeluarkan kuota internet untuk bermain bersama teman mereka dalam satu room di game Among Us ini, namun yang menjadi pertanyaan apakah Among Us boros kuota internet?, Pertanyaan ini sering dilontarkan para pemain baru game among us karena mereka khawatir saking serunya bermain game ini tiba-tiba kehabisan kuota internet.

Meskipun harga kuota internet sekarang ini relatif murah dibandingkan beberapa tahun belakangan namun tetap saja untuk membeli kuota internet membutuhkan uang, dan jika kalian boros kuota maka artinya kalian juga boros uang saku kalian, lalu apakah benar game Among Us ini boros kuota pengen chat saja faktanya.

Apakah Among Us Boros Kuota Internet

Bila kita lihat secara grafis maka game Among Us ini merupakan game yang sangat ringan untuk dimainkan di smartphone dengan spek menengah ke bawah sekalipun, karena grafisnya yang masih 2D membuat game play Among Us tampak seperti game pada konsul Gameboy.

Mungkin pihak innersloth LLC membuat tema Among Us bergenre retro gaming yang mana anu asa grafik dari Among Us ini seperti game game jadul yang terkenal di, tetapi siapa sangka bahwa game dengan grafik low seperti ini sangat disukai oleh para gamer mobile sekarang ini.

Baca JugaApa Itu Among Us Dev Dan Ini Informasi Lengkapnya

Dan bisa kalian lihat sendiri bawa pada ada Google play store game kamu ngasih ini menduduki peringkat nomor 1 di game paling populer dan dari sini sudah cukup membuktikan bahwa game Among Us memang benar-benar game yang sangat disukai sekarang ini.

Fakta Tentang Apakah Among Us Boros Kuota

Lalu apakah benar game ini boros kuota?, Menurut saya pribadi itu tidak benar kita bandingkan game ini dengan game online lainnya seperti free Fire, mobile Legends, pubg mobile dan lainnya grafis alas di bawah game yang saya sebutkan tadi dan tentunya untuk merender grafik tersebut sangatlah mudah dan ringan pakan di smartphone dengan RAM 1GB pun kita bisa dengan lancar bermain game Among Us, Dan saya yakin game ini tidak boros kuota.

Sebab pengalaman saya pribadi saat memainkan game pubg mobile selama hampir 12 jam kuota yang berkurang hanya kurang lebih 100 mb dengan menggunakan grafis HD dan frame rate high.

Tentunya game Among Us dengan grafik yang hanya seperti itu maka konsumsi kuota akan jauh lebih kecil dari pada game-game dengan grafis HD, dan saya pernah mencobanya sendiri bermain game Among Us selama hampir 4 jam dan kuota yang berkurang di Smartphone saya ya kurang lebih dari 10 MB saja.

Jika kalian tidak percaya maka silakan kalian coba sendiri apakah game Among Us ini boros kuota atau tidak, jika kalian bertanya tentang opini saya maka saya jawab ini tidak boros kuota, secara logika game ini sangat ringan untuk dimainkan dengan grafik 2d yang pasti kuota internet untuk mentransefer ke serverpun akan semakin kecil.

Baca JugaDownload Cheat Among US Apk Always Impostor V9.9.2020

Namun jika kalian tidak ingin membuang-buang kuota untuk bermain game ini maka kalian juga bisa bermain game among us bersama atau mabar secara offline loh dengan syarat kalian harus berekatan dalam arti dalam satu ruangan yang sama, karena mabar offline menggunakan jaringan wifi dan hospot dari satu smartphone dengan smartphone lainnya.

Kesimpulan

Nah kini pertanyaan kalian tentang apakah among us boros kuota internet ini akhirnya terjawab sudah, dan kalian bisa membuktikannya sendiri dismartphone kalian. Dan demikianlah ulasan yang bisa kami sampaikan ini semoga bisa membantu kalian.